Mengapa Pilih Blogger ?
12:56 AM
Add Comment
Blogger adalah salah satu CMS (Content Management System) yaitu penyedia layanan pembuatan blog secara gratis yang berada dibawah managemen google. Memang diluar sana banyak cms atau penyedia jasa pembuatan blog diantaranya selain blogger adalah Wordpress. Namun yang akan Wd-Kira bahasa kali ini adalah Mengapa Blogger yang menjadi pilihan banyak orang ? Wd-kira yakin Kalian semua juga sudah banyak yang tau tentang Blogger, Karna setau saya, kebanyakan orang yang memiliki blog di internet adalah ber-Platform Blogger atau blogspot.
Untuk sobat wd-kira yang masih baru dan belum mengerti apa itu blog, tidak usah hawatir, tanpa sobat bertanya pun disini akan wd-kira jelaskan sedikit tentang pengertian blog. Blog adalah sebuah layanan yang berfungsi sebagai wadah atau ajang untuk menulis artikel, tutorial, pelajaran sekolah, bisa juga di isi tentang pengalaman pribadi atau untuk media penyebaran informasi yang tujuanya untuk di share atau untuk dibagikan ke teman, sahabat atau publik melalui media Internet sebagai media penyebaran informasinya.
Mengapa Menggunakan Blogger ?
Tentu kalian banyak yang bertanya mengapa kebanyakan orang lebih suka menggunakan blogger ? Ada beberapa alasan mengapa banyak yang lebih memilih blogger daripada menggunakan CMS lain. Alasan tersebut antara lain :
Untuk sobat wd-kira yang masih baru dan belum mengerti apa itu blog, tidak usah hawatir, tanpa sobat bertanya pun disini akan wd-kira jelaskan sedikit tentang pengertian blog. Blog adalah sebuah layanan yang berfungsi sebagai wadah atau ajang untuk menulis artikel, tutorial, pelajaran sekolah, bisa juga di isi tentang pengalaman pribadi atau untuk media penyebaran informasi yang tujuanya untuk di share atau untuk dibagikan ke teman, sahabat atau publik melalui media Internet sebagai media penyebaran informasinya.
Mengapa Menggunakan Blogger ?
Tentu kalian banyak yang bertanya mengapa kebanyakan orang lebih suka menggunakan blogger ? Ada beberapa alasan mengapa banyak yang lebih memilih blogger daripada menggunakan CMS lain. Alasan tersebut antara lain :
- Dengan menggunakan Blogger, Pengguna Dapat melakukan Peng-Editan secara menyeluruh, Mulai dari Penggantian desain Template, Kemudahan dalam Memilih dan menata Widget, Memilih Warna sesuai dengan keinginan pengguna.
- Blogger lebih mudah di index oleh search engine karna Blogger adalah CMS milik Google ( Mesin pencari yang Merajai Dunia Internet )
- Blogger memiliki tampilan yang sederhana, namun mudah untuk di pahami.
- Dengan Menggunakan Blogger, Maka secara tidak langsung akan mendorong kita untuk belajar tentang Html, Css, Javascript dll.
- Dengan Menulis artikel yang berkualitas, Sobat dapat Menghasilkan Uang dari Google.Gak Percaya ? Silahkan Sobat Cari aja cara informasinya di google.
Blogger telah memberikan banyak fitur yang tujuanya untuk memudahkan penggunanya. Dengan adanya Blogger, Kita dapat merasakan bagaimana rasanya menjadi seorang admin dari sebuah website yang memiliki Konten yang dibaca oleh ribuan bahkan jutaan orang diluar sana, tidak hanya di Indonesia, tapi juga sampai di Mancanegara.
Bagaimana sob ? Buat kalian, anak-anak muda jaman sekarang yang punya bakat untuk menulis artikel, jangan ragu-ragu untuk membuat Blog. Silahkan kembangkan kreatifitas kamu untuk menulis artikel kamu disitu. Menjadi Blogger lebih baik daripada Melakukan hal-hal lain yang tidak ada gunanya. Mending buat blogger dan dapatkan penghasilan sendiri langsung dari blog sobat.
0 Response to "Mengapa Pilih Blogger ?"
Post a Comment
1. Berkomentarlah dengan sopan dan sesuai dengan apa yang dibahas diatas
2. Jangan pernah menaruh Link Aktif